Sabtu, 15 Februari 2014

Ukuran Foto

Ada beberapa ukuran foto digital yang kadang sulit untuk dimengerti. Hal ini kadang menghambat kreativitas orang yang ingin berkreasi dengan foto.
Untuk membantu memudahkan hal tersebut, saya akan membagikan beberapa ukuran foto digital yang sering dipakai.
2R
6 x 9 cm
3R
8,9 x 12,7 cm
4R
10,2 x 15,2 cm
5R
12,7 x 17,8 cm
6R
15,2 x 20,3 cm
8R
20,3 x 25,4 cm
8R Plus
20,3 x 25,4 cm
10R
25,4 x 30,5 cm
10R Plus
25,4 x 38,1 cm
11R
17,9 x 35,6 cm
11R Plus
29,7 x 43,2 cm
12R
30,5 x 38,1 cm
12R Plus
30,5 x 46,5 cm
16R
40,6 x 50,8 cm
20R
50,8 x 60,9 cm
24R
60,96 x 80 cm
30R
75 x 100 cm
Selain ukuran foto diatas, terkadang kita juga memerlukan ukuran foto untuk profil sosial media seperti berikut :
Foto Profil Facebook
9,6 x 8,8 cm
180 x 180 Pixel
Foto Sampul Facebook
19 x 7 cm
851 x 215 Pixel
Foto Profil Twitter
0,62 x 0,62 cm
73 x 73 Pixel
Foto Header Twitter
10,6 x 5,55 cm
1252 x 656 Pixel
Cara mengubah cm ke pixel yaitu :
(ukuran dalam cm : 2,54) x 300 = ukuran dalam pixel

Tidak ada komentar:

Posting Komentar